Rabu, 13 Agustus 2014

hasil pelatihan APLIKOM


Saya senang bisa mengikuti pelatihan APLIKOM di kampus UMM. Disini saya diajarkan bagaimana penguasaan diri terhadap internet dan di ajarkan untuk mengetahui bagaimana perkembangan internet. Saya juga diberi tugas seperti evaluasi agar lebih bisa mengerti serta menguasai dan menguji kemampuan kita terhadap Internet.
Tips saat mengikuti APLIKOM:
1.  kita harus benar benar memperhatikan apa yang dijelaskan.
2. Jangan lupa sarapan sebelum memulai APLIKOM.
3. Berdoa terlebih dahulu sebelum memulai materi.
4. Mencatat poin poin penting ketika diberi materi.
5. Bertanya jika belum mengerti.
Dari hasil pelatihan nya saya mendapat pemahaman – pehaman tentang E mail, BLOG yang dari awal gak tau apa itu blog sampai sekarang saya udah punya Blog dan ngeposting tautan tautan ini lah …tapi ada sih yang kurang ngerti trik yang harus dipakai buat jadi blogger sejati haha..
Dan juga banyak sih yang saya dapat dari pelatihan ini tapi ini aja ya yang saya ceritain tentang aplikom nya. Oh iya makasih buat kaka kaka pembimbing

SUMBER

Tidak ada komentar:

Posting Komentar